Kembali lagi kali ini dengan pembahasan yang lebih menarik mengenai arti mimpi dandan cantik dimana hal itu sering dialami oleh para wanita dengan segala gambaran yang ada dalam berbagai suasana termasuk mimpi pakai lipstik dan bedak sehingga wajah jadi tampak menarik dimana para pria dan orang banyak. Membahas mimpi berdandan di depan cermin rasanya menjadikan kita lebih mengerti apa yang harus dilakukan ketika sudah mengetahui maknanya, berharap hal itu akan membawa makna baik dalam hidup khususnya bagaimana menyikapi keadaan saat ini.
Dalam kehidupan sehari-hari, bersolek atau didandani seseorang adalah hal wajar bagi seorang perempuan. Tidak ada yang aneh dengan aktivitas tersebut sehingga kita tidak perlu khawatir dengan adanya hal menarik lainnya yang mungkin tidak diketahui. Namun saat hal itu dihubungkan dengan tafsiran mimpi akan jadi sangat membuat penasaran karena kita tidak pernah tahu apa dan bagaimana seharusnya menyikapi hal itu sehingga membawa kebaikan bagi diri sendiri dan orang lain.
Arti mimpi dandan menurut primbon
Bukan tidak mungkin, apa yang kita alami saat ini akan membawa perubahan mendasar dimasa depan karena sebuah firasat memang dapat datang darimana saja sehingga kita patut mencari tahu lebih jauh hal itu yang pada akhirnya akan membawa perubahan baru dalam hidup kaitannya dengan apa yang kita alami saat ini. Namun demikian lebih baik kalau kita mencari tahu lebih dahulu maksud mimpi mendandani orang lain atau mimpi dandan pengantin karena mau menikah atau acara lainnya sehingga tidak ada rasa penasaran yang akhirnya akan merugikan diri sendiri.
Menurut tafsiran yang berkembang, mimpi berdandan identik dengan sesuatu yang kurang baik. Dimana kita merasa seperti ada yang kurang dalam diri, atau pemikiran yang membuat kita merasa kalau ada yang aneh dengan keadaan saat ini. Entah itu karena orang lain atau hal lainnya yang sama sekali tidak kita sangka sebelumnya.
Oleh sebab itu akan lebih baik kalau kita menemukan cara untuk mencapai tujuan tersebut dengan cara tersendiri sehingga tidak ada yang ragu lagi mengenai apa yang harus dilakukan terkait masalah dan keadaan hidup saat ini.
Mimpi dandan sendiri: Pertanda akan ada yang membicarakan keburukan kita
Mimpi dandan cantik: Pertanda ada orang yang tidak suka pada kita, atau ada orang yang keberatan dengan pendapat kita namun tidak mau mengungkapkan secara langsung sehingga hanya akan menimbulkan benih kebencian
Semua hal yang ada dalam diri kita memang tidak mungkin akan selalu sempurna, pasti ada kesalahan yang dilakukan entah itu disengaja atau tidak. Ini yang kadang menimbulkan salah paham sehingga akhirnya akan menyebabkan hal baru yang akan mengundang permusuhan dan salah paham.
Akan lebih baik kalau kita senantiasa menjaga hubungan baik dengan semua orang, sehingga tidak ada yang akan memusuhi kita. Kalaupun ada yang membicarakan hal buruk dibelakang akan lebih baik mengacuhkan hal itu, kalau memang terbukti dia mau melakukan fitnah tidak ada salahnya kalau dilawan dengan kebenaran yang kita miliki.
Arti mimpi memakai bedak atau kosmetik lainnya
Hal menarik lainnya mengenai mimpi dandan adalah ketika kita memakai lipstik, bedak, atau kosmetik lain sehingga kita seperti sedang mendandani diri sendiri di depan cermin. Hal seperti ini memang wajar bagi seorang wanita namun saat mengalaminya dalam mimpi jadi sedikit aneh.
Maka dari itu tidak ada salahnya kalau kita mencari tahu lebih jauh sehingga segala sesuatu yang akan terjadi akan membuat kita paham dengan baik, tidak ada lagi yang meragukan diri sendiri maupun orang lain disekitar kita. Bukan tidak mungkin, apa yang dilakukan saat ini akan memberikan dampak serius dimasa mendatang.
Mimpi memakai kosmetik: Menandakan kita akan mengalami kebingungan sehingga cenderung tidak berkata jujur
Mimpi melihat orang pakai bedak atau lipstik: Pertanda akan menjadi saksi dari kebohongan
Mungkin yang dimaksud dari penjelasan mengenai mimpi dandan diatas cenderung mengarah pada sikap palsu atau perasaan yang suka berbohong, ini sama dengan kosmetik yang membuat seseorang nampak cantik meskipun aslinya wajahnya adalah biasa-biasa saja.
Menarik untuk disimpulkan mengenai mimpi berdandan
Meskipun kita tahu bahwa mimpi ini mengandung makna yang kurang baik, namun tidak ada salahnya kalau kita tetap berbaik sangka sehingga dapat melakukan segalanya dengan seksama. Aktivitas harian tidak terganggu dan akhirnya akan menguntungkan kita.
Kalau terlalu terpengaruh dengan keadaan tersebut maka hanya akan merugikan diri sendiri dan orang lain yang akhirnya membuat kehidupan kita menjadi kurang menarik. Hal seperti inilah yang sebaiknya kita hindari sehingga segala sesuatu yang dilakukan akan berdampak baik dimasa mendatang karena kita memiliki sikap yang selalu berpikir positif.