Kebanyakan orang percaya kalau arti mimpi bertemu hantu adalah pertanda kurang baik yang akan di alami oleh orang yang mengalami mimpi melihat hantu anak kecil tersebut, namun benarkah bahwa arti mimpi mendengar suara hantu raya masuk rumah atau melihatnya di pekarangan maka kita akan tertimpa musibah besar yang tidak akan membuat gembira? Makhluk halus yang tidak dapat dilihat oleh mata manusia ini memang kadang membuat orang takut karena kehadirannya selalu dikaitkan dengan hal-hal gaib yang tidak masuk nalar.
Sehingga untuk menceritakan tentang hantu di malam hari saja rasanya akan menjadikan suasana menjadi tidak nyaman karena perasaan gelisah campur was-was ketika mendengar akan kisah tersebut. Lantas apakah mimpi tersebut merupakan lambang tidak baik misalnya dikejar hantu atau makhluk lainnya yang membuat kita takut?
Hantu adalah makhluk gaib yang kasad mata dan sering dikaitkan dengan perasaan cemas ketika melihatnya. Namun dalam mimpi ternyata makhluk ini menjadi simbol kebaikan manakala kita melihatnya dalam keadaan yang baik. Misalnya melihat dan bertemu dengan makhluk tersebut maka itu tandanya kita akan mengalami nasib yang mujur dalam waktu dekat.
Selengkapnya berikut ini penjelasannya:
- Mimpi melihat hantu = pertanda akan berhasil dalam usaha dan pekerjaan
- Mimpi ketemu hantu yang tersenyum = maknanya akan mendapatkan kesehatan yang baik dan umur panjang
- Mimpi dikejar hantu = bermakna akan melakukan kesalahan yang tak disengaja
Akan kebenaran dari apa yang tertulis diatas rasanya tidak dapat dibuktikan dengan seksama, karena ramalan mimpi hanyalah tafsiran turun-temurun yang akan selalu sama dalam setiap maknanya. Misalnya arti mimpi melahirkan bayi yang memiliki maksud sama ketika ada orang ingin tahu artinya. Namun untuk menyikapi apa yang kita ketahui tentang mimpi rasanya tidak perlu diambil serius, cukup menjadikannya sebagai pengingat saja maka dalam waktu yang akan datang kita akan selalu siap kalau ada kejadian yang tidak di inginkan.